Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2013

Prediksi Perkembangan Proccesor

Gambar
Selamat Datang Kembali di Ariyansa Share. Saya, Ariyansa Yusuf. Kali ini akan memberikan Artikel mengenai " Prediksi Perkembangan Proccesor  ".perlu kita ketahui bahwa kekuatan prosessor dari tahun ke tahun selau mengalami peningkatan yang drastis, bisa di bilnag kelipatanyany menjadi dua kali lebih hebat dari tahun sebelumnya, Sebuah kelompok insinyur desain mikroprosesor saat ini bekerja di laboratorium IBM, Intel, AMD, Motorola dan di tempat lain, berusaha untuk membuat prosesor 10GHz menjadi sebuah kenyataan. Chip ini tidak hanya memiliki kecepatan clock tinggi. Mereka akan memiliki kemampuan lain yang mencakup arsitektur yang dapat meningkatkan paralelisme, atau kemampuan untuk memproses beberapa instruksi prosesor per-clock, dan akses lebih baik untuk menyimpan data yang lebih besar. Fred Pollack, seorang rekan Intel dan Direktur Mikroprosesor Intel Research Lab, memperkirakan bahwa prosesor 10GHz akan memiliki kemampuan sekira 100 kali lebih kuat daripada Pentium III

3 Smartphone Anyar Debut di ICS 2013

Gambar
Selamat Datang Kembali di Ariyansa Share. Saya, Ariyansa Yusuf. Kali ini akan memberikan Artikel mengenai "3 Smartphone Anyar Debut di ICS 2013". Pesona smartphone  flagship  dari vendor-vendor ternama kini tengah di atas angin. Tak hanya menyedot perhatian publik global, sederet nama seperti Samsung Galaxy S4, Galaxy S4 mini, dan HTC One, ditunggu-tunggu penggemarnya di Indonesia. Tak terkecuali di Indonesia Cellular Show (ICS) 2013, Senayan, Jakarta. Ajang ini membuka kesempatan para vendor untuk lebih dekat dengan pengguna. Namun, bagi sebagian vendor, ini adalah momen yang pas untuk melakukan debut produk-produk terbarunya. Sebut saja OPPO yang pada ICS 2013 ini memperkenalkan suksesor Find 5, yaitu Find 5 Midnight. Selain itu, salah satu dari empat ponsel anyar Smartfren, Windows Phone Ascend W1, yang mengadopsi OS WP 8 pun turut unjuk gigi secara perdana pada kesempatan yang sama. Mewakili industri ponsel merek lokal, Mito juga melakukan debut untuk jagoan barunya b

Mod Ojek GTA SA ( GTA INDONESIA )

Gambar
Mod Ojek ( Indonesia Moto Taxi ) Download

Mod HP Esia Slank

Gambar
Mod HandPhone Esia Slank Download

Pria Ini Bisa Ramal Teknologi Masa Depan

Gambar
Tomer Kagan, pendiri Quixey, berusia 29 tahun, memiliki kemampuan meramal masa depan. Ia bisa membayangkan sebuah tren teknologi di masa depan dan bekerja sama dengan para peneliti untuk mewujudkannya. Kagan merupakan anggota dari Machine Intelligence Research Institute dan bekerja pada National Science Foundation Futurist Project untuk membuat proyek-proyek masa depan. Dilansir Business Insider, Senin 10 Juni 2013, baru-baru ini Kagan memprediksi tren di masa depan yang sangat menakjubkan, terutama pada perubahan aktivitas kehidupan. Pertama, Traveling Hospitals. Ini merupakan perangkat medis yang lebih kecil, kuat, dan mampu mendeteksi sejarah penyakit seseorang. "Bayangkan, sebuah ambulans memiliki fasilitas ruang bedah dan dokter ahli. Di masa depan, seorang dokter akan mendatangi dan mengobati Anda," kata Kagan. Kedua, restoran atau layanan lain yang bergerak. "Di masa depan akan ada bisnis yang bertempat di sebuah mobil. Misalnya, restoran di dalam mobil.

perbedaan antara Blackberry, Android, Windows Phone 7, & IPHONE

Selamat Datang Kembali di Ariyansa Share. Saya, Ariyansa Yusuf. Kali ini akan memberikan tutorial mengenai " perbedaan antara Blackberry, Android, Windows Phone 7, & IPHONE". 1. BlackBerry -> Keuntungan Blackberry hanyalah di Blackberry Messenger saja yang kini sudah terkalahkan dengan applikasi seperti Whats app ataupun Line. Selain itu Blackberry juga menjadi satu-satunya ponsel untuk push email yang secara otomatis email akan masuk ke dalam ponsel. Namun semua sistem operasi yang tersedia di Gadget saat ini sudah memiliki fitur ini. Dengan kata lain Blackberry sudah tidak memiliki keunggulan apapun didalamnya. 2. Android -> Kini Android menjadi salah satu favourite gadget, dan terlebiih saat ini android telah menguasai pasar operating system mobile yang disusul dengan IPhone/OS. Fitur yang ditawarkanpun sangat banyak terlebih lagi kita bisa mendapatkannya secara gratis. System operasi yang dimiliki oleh android ialah sangat terbuka dan itulah yang menjadi